Rabu, 09 Oktober 2013

Hasil Konservasi Penanaman Pohon & Tumpangsari di Bantaran DAS Citarum

Suatu perubahan yang dihasilkan dalam melaksanakan Konservasi di Bantaran DAS Citarum Oleh GPP-NKRI bersama Masyarakat yang dimulai dari bulan Juni 2013 sampai 0ktober 2013 dengan Gerakan penanaman pohon, perkebunan dan pertanian . Atas berkat Rahmat Tuhan Yang Maha Esa dan Atas kesamaan visi/misi, serta semangat yang tinggi nan tiada henti selama ini yaitu perjuangan untuk segera terwujudnya masyarakat/bangsa Indonesia yang benar-benar merdeka, bersatu, berdaulat, adil dan makmur sesuai cita-cita luhur para pendiri bangsa dan Negara Kesatuan Republik Indonesia.

Maka inilah salah satu kegiatan yang dihasilkan GPP-NKRI bersama Masyarakat dalam melaksanakan Penanaman Pohon dan tanaman tahunan, serta tumpang sari yang mempunyai fungsi koservasi dan nilai ekonomi. Semua ini merupakan gagasan awal dengan keterbatasan pasilitas yang dimiliki. ***** ( E.Kar/GPP-NKRI ).

                                                               






Foto-foto salah satu perubahan Bantaran DAS Citarum **** ( Foto:E.Kar/GPP-NKRI )



Tidak ada komentar:

Posting Komentar